PO Agra Mas, Operator Bus Populer Jakarta – Jawa
Bagi para pengguna transportasi bus rute Jakarta – Jawa ataupun sebaliknya, nama PO Agra Mas tentu bukan hal yang asing. Balutan warna merah yang mendominasi pada bodi kendaraan, merupakan khas dari Perusahaan Otobus yang berkantor pusat di Bambu Apus, Cipayung, Jakarta Timur ini. Berdiri sejak tahun 2003 silam, Agra Mas bernaung di bawah bendera PT …
PO Agra Mas, Operator Bus Populer Jakarta – Jawa Selengkapnya »